REPUBLIKA.CO.ID, TOKYO--Nintendo Co, pabrikan game terbesar di dunia, mulai melepas Nintendo 3DS di Tokyo, Ahad. Nintendo 3DS adalah game dengan tampilan 3D pertama kali di dunia.
Sebanyak dua ribu fans Nintendo mengantre di luar toko Yodobashi Camera Co, di wilayah Akihabara, Tokyo untuk memiliki perangkat game terbaru ini. Mereka sebelumnya sudah memesan lewat internet.
Wakil manajer Yodobashi, Kazuhiro Kashiwagi, mengatakan animo masyarakat terhadap Nintendo 3DS sangat besar. "Sudah ada
Tidak ada komentar:
Posting Komentar