Rabu, 27 April 2011

Gawat! Microsoft Lacak Pelanggan Lewat Smartphone

INILAH.COM, London – Microsoft bergabung dengan Apple dan Google dalam daftar pembuat smartphone yang dituduh melacak lokasi penggunanya lewat ‘pintu belakang’. Seperti apa?Praktek ini memicu kritik pedas dari penasehat privasi dan beberapa aksi legal. Namun raksasa software ini mengklaim, Microsoft memiliki kebijakan berbeda karena hanya mengumpulkan data dengan seizin pengguna.Dalam laman bantuan, Microsoft mengatakan, "Untuk mengakses layanan lokasi, Microsoft harus membuat database

Read more ...

Tidak ada komentar:

Posting Komentar