Senin, 02 Mei 2011

Nyaman dengan Internet Mobile, Apa Yang Sebaiknya Dilakukan

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA--Generasi sekarang sering disebut sebagai Gen – C, alias Connected. Dimana pun kapan pun ingin selalu terhubung dengan internet. Saat di jalan macet mereka akan asik twitter, saat beraktivitas tak lupa upload foto ke facebook, bahkan saat menunggu sekalipun kini semakin menyenangkan karena bisa download lagu atau main game online. Device yang digunakan pun bermacam-macam, mulai dari blackberry, ipad , iphone, android atau bahkan yang kian populer berbagai tablet

Read more ...

Tidak ada komentar:

Posting Komentar