Sabtu, 25 Juni 2011

Google Diperiksa Komisi Perdagangan Federal AS

Liputan6.com, Washington DC: Perusahaan mesin pencari Google dituduh melanggar batas dengan mendominasi pasaran. Akibatnya, Komisi Perdagangan Federal Amerika Serikat (FTC) memulai penyelidikan resmi apakah Google melakukan kecurangan dalam menguasai pasaran teknologi. Kantor Berita NHK mewartakan, Sabtu (25/6), dalam situs resminya, Google mengakui praktik bisnis perusahaannya sedang berada di bawah penyelidikan FTC. "Google akan bekerja dengan FTC selama beberapa bulan mendatang," tulisnya

Read more ...

Tidak ada komentar:

Posting Komentar